PT
PUSPA PERSADA
Jl.
Raya Cibinong Bogor Kav B 08 Jawa Barat
08
Desember 2006
Kepada
Yth,
PD
Darma Utama
Jl,
Matraman Barat No 15
Jakarta
Selatan
Dengan
hormat,
Sesuai
dengan pernyataan piutang yang kami kirimkan kepada saudara tanggal 1 November
2006, pelu kami beritahukan kembali bahwa piutang kami pada saudara yang telah
jatuh tempo pembayarannya berjumlah Rp 15.000.000,00 dengan rincian sebagai
berikut:
-Faktur
No 355 sebesar Rp 8000.000,00 jatuh tempo tanggal 2November 2006
-Faktur
No 357 sebesar Rp 7.000.000,00 jatuh tempo tanggal 5 November 2006
Keterlambatan
pembayaran mungkin akibat kekeliruan, jika ada alasan lain, hendaknya anda
memberikan penjelasan kepada kami, Walaupun demikian, kami berharap pembayaran
untuk piutang tersebut dapat segera kami terima
Atas
perhatian saudara kami ucapkan terima kasih.
Kepala
Bagian Keuangan
Dhendi
Reynaldi SE
0 Response to "Cara Membuat Surat Penagihan Hutang Yang Dibuat Oleh Perusahaan"
Posting Komentar